RAKYATKU.COM - Timnas Indonesia kembali akan melakoni laga uji coba menghadapi Timnas Suriah U-23, di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Kabupaten Bekasi, Sabtu (18/11/2017).
Laga ini bisa dibilang ajang balas dendam. Pasalnya Timnas Indonesia U-23 kalah 2-3 dari Timnas Suriah pada, 16 November 2017 lalu.
Sementara itu, pelatih Timnas Indonesia, Luis Milla mempercayakan ban kapten kepada Boaz Solosa. Sementara untuk posisi penyerang, ditempati Spasojevic.
Susunan pemain Timnas Indonesia: Andritany, Ricky, Fachruddin, Jufriyanto, Gavin, Bayu, Taufiq, Febri, Boaz, Andik, Spasojevic
Baca Juga
Cadangan: Awan, Ryuji, Andi, Hanif, Putu, Arfan, Saddil, Hargianto, Hamdi, Osvaldo, Septian, Ilham.
Susunan pemain Indonesia untuk menghadapi Suriah U-23. Bagaimana pendapatmu?#PekanTimnas pic.twitter.com/fX5NPTUEMD
— PSSI - FAI (@pssi__fai) November 18, 2017